Baca Berita Bola - TogelBola88

Baca Berita Bola 88 - TogelBola88

Jumat, 13 Juli 2018

Antonio Conte di Pecat Oleh Chelsea

TogelBola88

Chelsea akhirnya dengan resmi memecat Antonio Conte dari jabatan manager team. Antonio Conte diketahui sudah menjadi manager tim The Blues selama 2 tahun atau 2 musim.

Masa depan Antonio Conte memang sudah dispekulasikan dalam se-musim terakhir, kegagalan Chelsea meraih posisi 4 besar di English Premier League 2017-2018. Chelsea pun harus puas dengan finish urutan ke 5, dengan ini menguatkan kabar bahwa Antonio Conte sudah tidak bertahan lama di Chelsea.

Hubungan antara Antonio Conte dan Chelsea dikabarkan sudah tidak sejalan atau harmonis, salah satunya dikarenakan kebijakan transfer team. Hari ini tepat Jumat 13 July 2018, Chelsea memecat Antonio Conte dari posisi manager team.

"Chelsea Football Club dan Antonio Conte telah berpisah." kata Chelsea.

"Kami mendoakan Antonio sukses dalam kariernya ke depan." lanjutnya.

Antonio Conte awalnya berhasil membawa Chelsea sebagai juara English Premier League dimusim perdananya di Inggris, yaitu pada musim 2016-2017. Dia pun berhasil memenangi Piala FA dimusim 2017-2018.

Kabarnya Antonio Conte akan digantikan oleh mantan pelatih Napoli, Maurizio Sarri. Pelatih Napoli itupun berhasil mengantarkan Napoli finish sebagai runner-up di Serie A Italy.